Penyakit Korisa Pada Ayam
Pada saat awal produksi, ayam terserang korisa dengan tingkat keparahan 30%. Bagaimana cara mengatasinya? Apakah cukup dengan pemberian antibiotika saja atau perlu dilakukan vaksinasi korisa? Jawab : Penyakit korisa merupakan penyakit yang disebabkan oleh bakteri Haemophilus paragallinarum dan spesifik ditandai dengan keluarnya leleran dari hidung dan berbau busuk (amis,red).…