DOKTERUNGGAS.COM – Dewasa ini Prinsip hidup yang selalu di Pegang oleh Direktur Dokter Unggas yaitu Drh.Alvin Paradiptya, M.Vet adalah soal berbagi, berbagi bisa dalam bentuk materi atau Ilmu.
Ingin menjadi Manusia yang bermanfaat adalah mimpi beliau. Dan Kali ini giliran Fakutas Kedokteran Hewan Universitas Wijaya Kusuma Surabaya yang mengundang Beliau untuk sharing atau berbagi Ilmu soal Bisnis.
Bagaimana sejak masih mahasiswa di bekali atau di ubah mindsetnya untuk menjadi Enterpreneur atau Pengusaha. Karena negara kita ini jauh tertinggal dari negeri tetangga di Bidang Kewirausahaan.
Ada Istilah bahwa negara jika di katakan Maju, setidaknya harus mempunya minimal 2 persen Pengusaha dari Total jumlah penduduk. Dan nyatanya negara Indonesia baru mempunya Nol Koma Sekian persen pengusaha.
Semoga Dengan Berbagi Ilmu dari Direktur Dokter Unggas bisa mengubah mindset Mahasiswa nantinya, Karena Mahasiswa adalah cikal Bakal Peradaban dan Perubahan Nasib Bangsa Indonesia ke depan.
Mohon Doanya ya..
Salam Sukses !