PENGUSAHA BANGKRUT

DOKTERUNGGAS.COM Sejak tahun 1994, saya banyak berhubungan dengan UKM (Usaha Kecil Menengah). Ada yang terus tumbuh, ada yang layu sebelum berkembang. Saya amati, sebagian besar yang tumbang bukan karena pilihan bisnisnya yang keliru, tetapi karena mental, sikap dan perilaku sang pelaku. Mengapa mereka tumbang? Ada banyak sebab, saya ingin berbagi…

Continue reading

Persiapan Dunia Ternak Unggas Indonesia Mengahadapi MEA 2015

  DOKTERUNGGAS.COM Siap tidak siap, Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) harus diterima kehadirannya per tanggal 31 Desember 2015. Kawasan ini akan menjadi salah satu mesin pertumbuhan dunia dalam bentuk pasar tunggal. Tinggal menghitung bulan!  Pembentukan pasar tunggal ini nantinya berupa aliran bebas barang, bebas jasa, bebas investasi, arus modal, dan arus…

Continue reading

Dari Peternak Ayam Jadi Anggota DPRD

DokterUnggas.com,–Slamet Riyadi mungkin tidak akan menyangka perjalanan hidupnya akan berubah. Calon anggota legislatif (Caleg) nomor urut 2 Dapil V (Pedan, Bayat, Kalikotes, Trucuk) Klaten yang diusung Partai Keadilan Sejahtera (PKS) tersebut berhasil duduk di kursi parlemen Kabupaten Klaten dalam Pemilu 2014. Pria yang kesehariannya beternak ayam tersebut berhasil melaju ke…

Continue reading

Bisnis Peternakan Ayam Sudah Saat Nya GO ONLINE !

DOKTERUNGGAS.COM Bagi kita yang memiliki peternakan khususnya ayam , tidak ada salahnya kita jual via Online. Prospek bisnis online sudah sangat menjanjikan. Kita bisa melihat potensi pengguna internet di Indonesia sudah mencapai Jutaan orang, Bukan hanya pekerja kantoran yang bisa internet, Peternak pun sudah mulai melek internet. Menyadari hal itu…

Continue reading

Testimoni Peternak Ayam Kandang Closed House Yang Sukses

Berikut ini adalah Testimoni Dokter Hewan Teguh Budi ” Pengusaha Sekaligus Peternak Ayam Kandang Closed House Yg SukSes” : Saya upload hasil rekapitulasi perolehan periode pertama kandang ayam Close House ini semata mata hanya iklan untuk para investor dan calon Investor, bukan untuk pamer. Satu periode pemeliharaan ayam memerlukan waktu kurang lebih…

Continue reading