Cara Memilih Bibit Pullet Ayam Petelur Siap Telur

DOKTERUNGGAS.COM – Dokter, bagaimana cara memilih bibit ayam petelur siap telur yang baik ? (Andra- Jogja)

Jawab :

Terima kasih pak Andra, pertanyaan yang bagus sekali

Pertama, Bibit yang baik adalah bibit dengan strain yang super bukan polos, strain antara lain bisa Isa, Hyline, Novogen, Lohman platinum dll, tapi harus bisa di pastikan yang super atau Grade A.

Kedua, Riwayat vaksin nya harus jelas dan lengkap. Daftar riwayat vaksin harus ada dan harus ada rekomendasi vaksin lanjutan. Vaksin yang tidak lengkap bisa membuat ayam mudah terkena penyakit.

Ketiga, Pullet atau bibit ayam harus rekomendasi atau dalam pengawasan dokter hewan.

Keempat, Pastikan bibit ayam petelur dalam keadaan sehat dan tidak sedang sakit.

Kelima, Mendapat garansi yaitu garansi kesehatan dan kematian.

Itu adalah poin poin yang wajib sahabat peternak ketahui, dan insyallah dokter unggas bisa membantu memenuhi kriteria tersebut.

Terbukti saat ini peternak Rebutan Bibit Pullet Ayam Petelur Dokter Unggas. Kenapa ?

Karena kualitas yang sudah terbukti dan pengalaman bertahun tahun di bidang perunggasan.

WA admin 0878-0685-4825

INFO GRATIS DI :
bit.ly/3Gp0Qja

About dokter unggas

CV.Gavin Corporation adalah perusahaan penyedia produk peternakan unggas terbesar di Indonesia. kami menyediakan berbagai macam, peralatan kandang close house dan memberikan tips cara meningkatkan bobot broiler Hubungi Hp 0856 55 28 11 14

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *