Kisah Sukses Pak Fajar : Peternak Muda, Kritis Dan Pantang Menyerah

Namanya Pak Fajar, Pengusaha muda dari kota Temanggung. Beliau ini luar biasa, masih muda, baru menikah dan mengumpulkan tabungan untuk modal bisnis ayam petelur. Sejak dari tahun lalu sudah menghubungi Dokter Unggas untuk sekedar konsultasi tanya tanya bagaimana manajemen ayam petelur yang baik. Tidak berhenti sampai di situ, anak muda…