Kematian Mendadak Pada Ayam Karena Apa ?
Pada umur 12-17 hari ayam sering mati mendadak, penyakit apa yang menyerang ayam tersebut? Apakah hal tersebut disebabkan oleh ayam tidak mendapat cukup dosis vaksin saat vaksinasi umur 4 hari ? Jawab : Ayam yang tidak mendapatkan cukup vaksin saat vaksinasi umur 4 hari bukan satu-satunya penyebab ayam mati…